![]() |
Penyebab tekanan darah tinggi |
Dalam sebuah riset yang pernah dilakukan setidaknya penderita yang mengalami tekanan darah tinggi biasanya terjadi pada mereka usia 18 keatas yang mana jumlahnya hampir mencapai 25,8 % dari semua jumlah penduduk yang ada di Indonesia. Dan dari angka ini kebanyakan pasiennnya adalah wanita dibandingkan dengan laki – laki. Dengan kata lain, penyakit tekanan darah tinggi ini sendiri adalah salah satu penyakit yang bisa menyebabkan kematian seseorang karena banyak yang masih tidak bisa mendeteksi sejak awal.
Baca juga: Tekanan Darah Tinggi Gejala, Komplikasi dan Pengobatan
Penyebab Tekanan Darah Tinggi
Untuk penyebab seseorang yang mengalami hipertensi masih belum bisa diketahui penyebabnya. Namun dengan bertambah usia seseorang, maka mereka yang mengalami hipertensi yang juga terus meningkat.Dan berikut ini dalah beberapa faktor yang mungkin bisa memicu seseorang untuk mengalami tekanan darah tinggi diantaranya adalah :
• Mereka yang memiliki usia sekitar 50 tahun ke atas
• Sering dan mengkonsumsi jumlah garam berlebih
• Memliliki kelebihan berat badan
• Memiliki riwayat keturunan keluarga yang mengalami tekanan darah tinggi
• Mereka yang mengalami kekurangan dalam mengkonsumsi buah dan juga sayuran
• Jarang melakukan aktivitas olahraga
• Terlalu banyak mengkonsumsi kopi atau jenis minuman lain yang mengandung banyak kafein
• Mereka yang terlalu banyak mengkonsumsi minuman keras
Yang menjadi salah satu resiko seseorang mengalami tekanan darah bisa dikurangi dengan merubah pola dan gaya hidup anda menjadi lebih sehat lagi. Selain itu dengan melakukan pemeriksaan tekanan darah dengan lebih rutin juga bisa membantu anda dalam mendiagnosakan apa yang terjadi diawalnya. Dengan melakukan diagnosa lebih awal maka akan lebih mudah untuk anda lakukan proses penurunan darah hingga ke taraf yang lebih normal. Selain itu, melakukan perubahan tanpa obat – obatan dan melakukannya dengan mengkonsumsi makanan sehat akan lebih membuat anda menjadi lebih sehat.
Secara umum sebenaranya ada banyak sekali penyebab terjadinya hipertensi. Dan beberapa faktor yang biasanya menyebabkannya juga terkadang masih belum bisa dipastikan dengan jelas. Tekanan darah tinggi sendiri lebih dikenal dengan nama hipertensi utama. Dimana ada banyak sekali faktor yang bisa menyebabkan seseorang bisa mengalami hipertensi diantaranya adalah :
• Usia menjadi salah satu faktor resiko untuk tekanan darah tinggi karena dengan bertambahnya usia biasanya tekanan darah tinggi juga akan semakin meningkat dengan sendirinya
• Karena faktor keturunan. Ini bisa menjadi salah satu faktornya dimana jika ada salah satu anggota keluarga yang mengalami sakit tekanan darah tinggi maka akan ada resiko lebih tinggi untuk mengalami kondisi ini.
• Perokok. Ini menjadi salah satu penyebab seseorang mengalami tekanan darah tinggi. Karena tekanan darah tinggi sendiri menyebabkan seseorang mengalami penyempitan bagian dinding arteri
• Mengalami kelebihan berat badan atau obesitas. Karena kadar oksigen dan juga kadar nutrisi yang dialirkan dalam darah anda akan diukur dengan ukuran tubuh. Maka jika anda memiliki kelebihan berat badan akan menyebabkan anda membutuhkan oksigen dan juga nutrisi yang porsinya jauh lebih banyak. Sehingga untuk volume darah juga dibutuhkan dalam jumlah yang jauh lebih banyak. Dan volume darah yang meningkat akan membuat tekanan darah anda juga meningkat.
• Anda jarang melakukan olahraga. Orang yang sangat jarang melakukan olahraga biasanya lebih cenderung memiliki detak jantung jauh lebih cepat sehingga jantungnya akan bekerja dengan lebih keras. Selain itu, kerja jantung yang jauh lebih keras ini juga akan menyebabkan meningkatnya tekanan darah anda.
• Memiliki kadar garam yang sangat tinggi untuk makanan. Kadar gram yang cukup tinggi bisa menyebabkan terjadinya penumpukan pada cairan tubuh anda. Sehingga akan meningkatkan tekanan darah anda.
• Jika anda terlalu banyak mengkonsumsi minuman yang mengandung alkohol maka ada kemungkinan akan terjadinya kerusakan pada organ jantung anda.
• Memiliki tingkat stress yang cukup tinggi akan sangat berpotensi untuk anda memicu terjadinya tekanan darah jauh lebih tinggi.
Selain itu ada juga ebberapa penyebab tekanan darah tinggi yang dikarena memiliki kondisi yang dasar atau biasanya disebut sengan hipertensi sekunder. Dan beberapa penyebab dari tekanan darah tinggi ini dikarenakan oleh beberapa penyakit diantaranya adalah, diabeters, penyakit ginjal, lupus, karena mengkonsumsi obat tertentu dan juga terjadinya penyempitan pembuluh darah anda.
• Usia menjadi salah satu faktor resiko untuk tekanan darah tinggi karena dengan bertambahnya usia biasanya tekanan darah tinggi juga akan semakin meningkat dengan sendirinya
• Karena faktor keturunan. Ini bisa menjadi salah satu faktornya dimana jika ada salah satu anggota keluarga yang mengalami sakit tekanan darah tinggi maka akan ada resiko lebih tinggi untuk mengalami kondisi ini.
• Perokok. Ini menjadi salah satu penyebab seseorang mengalami tekanan darah tinggi. Karena tekanan darah tinggi sendiri menyebabkan seseorang mengalami penyempitan bagian dinding arteri
• Mengalami kelebihan berat badan atau obesitas. Karena kadar oksigen dan juga kadar nutrisi yang dialirkan dalam darah anda akan diukur dengan ukuran tubuh. Maka jika anda memiliki kelebihan berat badan akan menyebabkan anda membutuhkan oksigen dan juga nutrisi yang porsinya jauh lebih banyak. Sehingga untuk volume darah juga dibutuhkan dalam jumlah yang jauh lebih banyak. Dan volume darah yang meningkat akan membuat tekanan darah anda juga meningkat.
• Anda jarang melakukan olahraga. Orang yang sangat jarang melakukan olahraga biasanya lebih cenderung memiliki detak jantung jauh lebih cepat sehingga jantungnya akan bekerja dengan lebih keras. Selain itu, kerja jantung yang jauh lebih keras ini juga akan menyebabkan meningkatnya tekanan darah anda.
• Memiliki kadar garam yang sangat tinggi untuk makanan. Kadar gram yang cukup tinggi bisa menyebabkan terjadinya penumpukan pada cairan tubuh anda. Sehingga akan meningkatkan tekanan darah anda.
• Jika anda terlalu banyak mengkonsumsi minuman yang mengandung alkohol maka ada kemungkinan akan terjadinya kerusakan pada organ jantung anda.
• Memiliki tingkat stress yang cukup tinggi akan sangat berpotensi untuk anda memicu terjadinya tekanan darah jauh lebih tinggi.
Selain itu ada juga ebberapa penyebab tekanan darah tinggi yang dikarena memiliki kondisi yang dasar atau biasanya disebut sengan hipertensi sekunder. Dan beberapa penyebab dari tekanan darah tinggi ini dikarenakan oleh beberapa penyakit diantaranya adalah, diabeters, penyakit ginjal, lupus, karena mengkonsumsi obat tertentu dan juga terjadinya penyempitan pembuluh darah anda.
Proses Mengukur Tekanan Darah Tinggi
Untuk mengukur kekuatan darah untuk menekan dari dinding arteri karena pada saat anda pompa pada bagian jantung menuju ke seluruh tubuh maka akan menentukan seperti apa tekanan darah anda, untuk tekanan darah. Tekanan darah yang terlalu tinggi biasanya akan membuat arteri terbebani dan juga jantung anda terbebani. Sehingga mereka yang mengalami hipertensi akan mengalami banyak gangguan diantaranya adalah gangguan jantung, stroke dan juga beberapa jenis penyakit lainnya.Untuk pengukuran dari tekanan darah biasanya diukur dengan mmHG dimana ini dicatat dalam dua bilangan diantaranya adalah tekanan sistolik dan juga tekanan diastolik. Tekanan sistolik merupakan tekanan darah yang mana pada saat jantung melakukan proses pompa maka darah akan keluar, kemudian tekanan diastolik adalah pada saat tekanan darah tidak melakukan proses kontraksi. Dan jika darah melakukan tekanan sistolik pada jantung pada bagian pembuluh darah darteri dan tekanan diastolik juga akan memperlihatkan kekuatan dinding arterinya menahan laju dari aliran darah. Selanjutnya akan akan didiagnosa akan mengalami tekanand arah tinggi jika anda memiliki hasil pemerikasaan lebihd ari 140/90 mmHg.
Cara Mengobati Hipertensi
Jika anda memiliki tekanan darah tinggi, maka usahakan untuk melakukan pengecekan dengan lebih rutin sehingga angkanya menjadi lebih normal. Dan biasanya dokter akan lebih menyarankan anda untuk melakukan perubahan pada gaya hidup dan termasuk juga didalamnya untuk melakukan proses pengobatan dan juga pencegahan, Dan beberapa langkah yang dilakukan diantaranya adalah :• Mengkonsumsi makanan yang sehat
• Mengurangi jumlah konsumsi garam dan juga kafein
• Anda harus berhenti merokok
• Lakukan kegiatan olahraga dengan lebih rutin dan teratur
• Lakukan penurunan berat badan jika memang anda memerlukannya
• Anda bisa mengurangi konsumsi minuman yang mengandung alkohol
• Anda juga harus mencegah tekanan darah tinggi dengan melakukan pengobatan. Karena ini adalah salah satu bentuk pengobatan yang jika anda biarkan dalam waktu yang lama akan memunculkan komplikasi yang bahkan bisa membuat jiwa anda menjadi terancam.